3 WASIAT YANG BERHARGA

1 menit baca
3 WASIAT YANG BERHARGA
3 WASIAT YANG BERHARGA

Al-Imam Abu Nu’aim rahimahullah mengatakan
“Dahulu para ahli fiqih saling memberi wasiat diantara mereka dengan 3 hal, dan menulis dengan hal tersebut sebagian mereka kepada sebagian yang lain:

Barangsiapa beramal untuk akhiratnya, niscaya ALLAH mencukupi dunianya.

Barangsiapa yang memperbaiki keadaan batinnya, niscaya ALLAH memperbaiki keadaan lahiriyahnya.

Barangsiapa yang memperbaiki hubungan antara dirinya dengan ALLAH, niscaya ALLAH memperbaiki hubungan antara dirinya dengan manusia.”

Sumber:
Kitab Al-Hilyah karya Abu Nu’aim (4/427)

قال الإمام أبو نعيم رحمه الله:

“كَانَ الْفُقَهَاءُ يَتَوَاصَوْنَ بَيْنَهُمْ بِثَلَاثٍ، وَ يَكْتُبُ بِذَلِكَ بَعْضُهُمْ إِلَى بَعْضٍ:

مَنْ عَمِلَ لِآخِرَتِهِ، كَفَاهُ اللهُ دُنْيَاهُ.

وَ مَنْ أَصْلَحَ سَرِيرَتَهُ، أَصْلَحَ اللهُ عَلَانِيَتَهُ.

وَ مَنْ أَصْلَحَ مَا بَيْنَهُ وَ بَيْنَ اللهِ، أَصْلَحَ اللهُ مَا بَيْنَهُ وَ بَيْنَ النَّاسِ.”

المصدار: الحلية لأبي نُعيم : (٤/٢٤٧)

WhatsApp
•KITA SATU•
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
•Join Channel KIT•
https://t.me/KajianIslamTemanggung

?? Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

Abu Ammar Ahmad

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaklah dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhari)

Lainnya

Kirim Pertanyaan