Jangan Mengharapkan Kematian

1 menit baca
Jangan Mengharapkan Kematian
Jangan Mengharapkan Kematian

 Dari Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu, bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

لاَ يَتَمَنَّيَنَّ أَحَدٌ مِنْكُمُ المَوْتَ لِضُرٍّ نَزَلَ بِهِ، فَإِنْ كَانَ لاَ بُدَّ مُتَمَنِّيًا لِلْمَوْتِ فَلْيَقُلْ: اللَّهُمَّ أَحْيِنِي مَا كَانَتِ الحَيَاةُ خَيْرًا لِي، وَتَوَفَّنِي إِذَا كَانَتِ الوَفَاةُ خَيْرًا لِي

“Janganlah salah seorang di antara kalian berangan-angan untuk mati karena musibah yang menimpanya. Jika memang harus berangan-angan, hendaknya dia mengatakan, “Ya Allah, hidupkanlah aku jika kehidupan itu baik untukku. Dan matikanlah aku, jika kematian itu baik bagiku.”

? HR. al-Bukhari dan Muslim

#mutiarahadits #janganmengharapkan #kematian

✍?WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ?ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
?? Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://t.me/KajianIslamTemanggung

?? Dengarkan••• [ VERSI BARU❗️ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

Abu Ammar Ahmad

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaklah dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhari)

Lainnya

  • As-Sam’ani rahimahullah menyatakan, “الحقُّ عَزيزٌ ، والدّينّ غَريبٌ والزمانُّ مُفتِنٌ.” “Kebenaran itu berat, agama (dipandang) asing dan zaman ini...
  • Syaikh Muhammad Nasiruddin al-Albani rahimahullah menyatakan, إﻥ ﺧﺮﻭﺝ ﺍﻟﻤﺮﺃﺓ ﻣﻦ ﺑﻴﺘﻬﺎ ﻣﺘﻌﻄﺮﺓ ﻣﺘﺰﻳﻨﺔ ﻣﻦ ﺍﻟﻜﺒﺎﺋﺮ ﻭﻟﻮ ﺃﺫﻥ ﻟﻬﺎ ﺯﻭﺟﻬﺎ...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah memberikan pemahaman yang dalam tentang fitnah (ujian atau cobaan) dalam kehidupan manusia. Ia mengungkapkan bahwa...
  • Bulan Ramadhan memiliki kedudukan yang istimewa. Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu anhu menyampaikan sebuah pernyataan yang menggambarkan keutamaan bulan Ramadhan...
  • Abdullah bin Abbas radhiyallaahu ‘anhuma berkisah, قـدم النـبي ❪ ﷺ ❫ المدينـة فـرأى اليهـود تصـوم يـوم عاشـوراء فـقال :...
  • Mu’awiyah bin Qurrah rahimahullah menuturkan, “أَدْرَكْتُ سَبْعِيْنَ مِنَ الصَّحَابَةِ، لَوْ خَرَجُوا فِيْكُمُ اليَوْمَ، مَا عَرَفُوا شَيْئاً مِمَّا أَنْتُم فِيْهِ...

Kirim Pertanyaan