PEMBOIKOTAN TERHADAP PELAKU BID’AH DAN KEMAKSIATAN

1 menit baca
PEMBOIKOTAN TERHADAP PELAKU BID’AH DAN KEMAKSIATAN
PEMBOIKOTAN TERHADAP PELAKU BID’AH DAN KEMAKSIATAN

Asy-Syaikh ‘Ubaid Al-Jabiri hafidzahullah mengatakan:
“Sesungguhnya pemboikotan terhadap pelaku kemaksiatan dan kebid’ahan tidaklah memilik limit dan batas waktu tertentu. Bahkan batasan waktunya ketika seseorang telah meninggalkan kemaksiatan dan kebid’ahannya.

? Sumber: Majmuu’atur Rasaail (1) hal. 86
#faedahilmiyah #bidah #bid’ah #pelakubidah

قال الشيخ عبيد الجابري حفظه الله

“أن هجر العاصي والمبتدع ليس له أمد ولا حد.
بل أمده حين يقلع عما هو فيه من معصية و بدعة.”

مجموعة الرسائل (١) ص ٨٦

•••┈••••○❁❁○••••┈•••
WhatsApp
•KITA SATU•
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
•Join Channel KIT•
https://t.me/KajianIslamTemanggung

?? Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

Abu Ammar Ahmad

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaklah dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhari)

Lainnya

  • Syaqiq al-Balkhiy rahimahullah berkata, “اِصحبِ النّاسَ كما تَصحبِ النّارَ ‏خُذْ مَنفعتَها واحْذَرْ أنْ تُحرِقَكَ” “Bergaullah engkau dengan manusia sebagaimana...
  • Syaikh Muhammad bin Sholih Al Utsaimin mengatakan, Sesungguhnya hal ini tidak benar sama sekali. Karena kalau seandainya Khidir masih...
  • Imam asy-Syafi’i rahimahullah menyatakan, ” من حضر مجلس العلم بلا محبَرة وورق، كان كمن حضر الطّاحون بغير قمح “...
  • Ketika cahaya fajar menyingsing, tanda hari mulai terlihat. Setiap orang bangun dari tidurnya, menata hati dan merenungkan perbuatan yang...
  • Al-‘Allamah al-Faqih bin ‘Utsaimin rahimahullah mengatakan, إذا كان الشـﮯء كلــہ لله، إن أخذ منكـ شيئاً فهو ملكــہ ، وإن...
  • Dari Aisyah radhiyallahu anha bahwa Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda, إنَّ اليهودَ قومُ حسدٍ ، و إنهم لا...

Kirim Pertanyaan