SETIAP HAMBA SELALU MEMBUTUHKAN TAUBAT & ISTIGHFAR

1 menit baca
SETIAP HAMBA SELALU MEMBUTUHKAN TAUBAT & ISTIGHFAR
SETIAP HAMBA SELALU MEMBUTUHKAN TAUBAT & ISTIGHFAR

Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahumullah berkata,
“Tidak boleh seorangpun menyangka bahwa ia tidak butuh taubat kepada Allah, dan istighfar (meminta ampunan dari dosa-dosa), bahkan setiap manusia membutuhkan kepada hal itu selamanya.”

? Majmu’ul Fataawa 11/255

قال شيخ الإسلام ابن تيمية رحمه الله :

‏فليس لأحد أن يظن استغناءه عن التوبة إلى الله ، والاستغفار من الذنوب ، بل كل أحد محتاج إلى ذلك دائما.

[ مجموع الفتاوى ٢٥٥-١١ ]

•••┈••••○❁❁○••••┈•••

 WhatsApp
•KITA SATU•
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
•Join Channel KIT•
https://t.me/KajianIslamTemanggung

?? Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

Abu Ammar Ahmad

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaklah dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhari)

Lainnya

Kirim Pertanyaan